Posyandu Balita Dan BKB Bukit Berbuah Desa Banyuseri

24 Juli 2024 12:10:13 WITA

Kegiatan Posyandu Balita dan BKB Bukit Berbuah diselenggarakan pada hari Sabtu, 20 Juli  2024 di Gedung Posyandu Banjar Dinas Taman Sari oleh 5 kader Posyandu,5 kader BKB,dan 1 PLKB dan Petugas kesehatan Puskesmas Banjar I. Masing-masing balita dilakukan pengukuran berat badan,tinggi badan dan lingkar kepala serta pemberian makanan tambahan (PMT) dan pemberian imunisasi dasar lengkap dan imunisasi tambahan. Selain itu juga dilakukan sosialisasai tentang Pekan Imunisasai Nasional POLIO berlaku untuk anak usia 0-7 Tahun ( 8 Tahun kurang 1 hari). Kegiatan ini dilaksanakan 2 putaran yaitu pada tanggal 26 Juli dan 9 Agustus yang bertempat di Aula Kantor Perbekel Banyuseri.Dengan adanya sosialisasai ini semoga semua orang tua sadar akan bahaya folio yang sangat membahayakan . Karena penyakit Polio tidak dapat diobati ,tetapi dapat dicegah melalui imunisasi dimana imunisasai yang diberikan adalah imunissai tetes..

Komentar atas Posyandu Balita Dan BKB Bukit Berbuah Desa Banyuseri

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

KALENDER BALI

Lokasi Banyuseri

tampilkan dalam peta lebih besar